Status pengguna WhatsApp muncul di bawah nomor simcard atau nama kontak, sebelah kanan foto. Secara default- status ini tertulis “ Hey there! I am using WhatsApp.” Status ini bisa diganti oleh pengguna dengan isian apapun, misalnya , Chat only no phone”, “ Alkhamdulillah” , dan sebagainya.
- Untuk bisa mengubah status ini ikuti cara berkut:
- Buka aplikasi WhatsApp anda,
- Ketuk tiga titik sebelah kanan,
- Pilih menu setting,
- Ketuk foto ,
- Kemudian Ketuk About. Di situ banyak pilihan seperti Available, Busy, At school dan sebagainya.
- Atau anda bisa ubah dengan kata atau kalimat sendiri dengan Ketuk gambar pensil.
- Dan ubah sesuai selera tetapi kapasitas karakter hanya sekitar 132 karakter.
- Kemudian tekan Save.
- Selesai
Selamat mencoba