Cara Menggunakan Telegram Di Laptop Terbaru

Cara Menggunakan Telegram Di Laptop Terbaru. Bisakah menggunakan telegram di laptop? pertanyaan ini sering muncul, pasalnya telegram adalah aplikasi yang memang didesain untuk smartphone dan sejenisnya bebasis Android atau iOS. Aplikasi ini juga salah satu media sosial yang penggunanya semakin banyak meskipun masih di bawah Whatsapp. Meskipun berbasis android atau iOS, telegram juga bisa dijakankan di desktop atau laptop.

Cara Menggunakan Telegram Di Laptop Terbaru

Untuk bisa bermain telegram, anda harus mengunduh aplikasi tadi di smartphone dan kemudian mendaftar. Diperlukan nomor simcard sebagai user akun telegram anda. Setelah punya akun telegram, baru anda bisa bermain medsos telegram sebagaimana Whtasapp yang tentunya sudah terbiasa.

Cara menggunakan Whatsapp di laptop>>>> di sini

Cara Menggunakan Telegram di Laptop Terbaru

Menggunakan telegram di laptop hanya sebagai mirror atau cermin saja. Artinya, smartphone anda harus dalam keadaan on dan ada paket datanya. Ada 2 cara cara menggunakan telegram di laptop terbaru yaitu dengan konfirmasi dengan log in scan QR code yang muncul di layar monitor.

cara menggunakan telegram di laptop terbaru

Cara Pertama dengan Scan QR Code

  1. Buka browser dan tulis web.telegram.org
  2. Buka aplikasi telegram di smartphone anda
  3. Klik Tanda Baris Tiga di atas kiri
  4. Klik Settings
  5. Klik Devices
  6. Klik Scan QR Code
  7. Arahkan smartphone anda ke Code QR di layar laptop
  8. Dan selesai

Cara Kedua dengan Nomor Simcard

  1. Buka browser dan tulis web.telegram.org
  2. Klik link ” Login By Phone Number”
  3. Klik “Next”
  4. Isi kode dengan kode yang dikirim ke aplikasi telegram anda
  5. Selesai

Semoga bermanfaat Cara menggunakan Telegram di laptop tanpa aplikasi terbaru